Pada kesempatan kali ini saya akan share
Informasi mengenai hari – hari besar atau hari suci Umat Islam, Yup kami
memposting ini dengan tujuan kita sebagai umat islam Lebih memahami tentang
agama kita dan pada akhirnya kita akan betul-betul menjalankan syariat dalam
aktifitas keseharian kita. Langsung saja disimak hari suci atau hari besar
islam tahun 2013 dibawah ini:
Hari – Hari Besar Islam 2013
- 11 Januari 2013 / 28 Safar 1434: Wafat Nabi SAW.
- 13 Januari 2013 / 1 Rabi`al-Awwal 1434: Hijrah Nabi saw. dari Mekah ke Madinah.22
- Januari 2013 / 10 Rabi`al-Awwal 1434: Pernikahan nabi saw. dengan Khadijah
- 24 Januari 2013 / 12 Rabi`al-Awwal 1434: Maulid an Nabi SAW dan Kelahiran nabi SAW.27
- Januari 2013 / 15 Rabi`al-Awwal 1434: Pembangunan Masjid Pertama (Quba)
- 11 Maret 2013 / 28 Rabi`ath-Thani 1434: Perang Hunain
- 3 Juni 2013 / 24 Rajab 1434: Perang Khaybar (tahun 8 H : 1,426 tahun yang lalu)
- 6 Juni 2013 / 27 Rajab 1434: Isra Mikraj (tahun 11 H : 1,423 tahun yang lalu); Diutusnya nabi saw.
- 24 Juni 2013 / 15 Sha`ban 1434: Nisfu Sya’ban.
- 9 Juli 2013 / 1 Ramadan 1434: 1Ramadhan 1434 H (perkiraan)
- 25 Juli 2013 / 17 Ramadan 1434: Perang Badr
- 31 Juli 2013 / 23 Ramadan 1434: Malam Lailatul Qadar
- 8 Agustus 2013 / 1 Syawal 1434: Idul Fitri 1434 H (perkiraan)
- 9 Agustus 2013 ? 2 Syawal 1434: Perang Khandaq
- 21 Agustus 2013 / 14 Syawal 1434: Perang Uhud
- 15 Oktober 2013 / 10 DzulHijjah 1434: Idul Adha 1434 H
- 5 November 2013 / 1 Muharram 1435: Tahun Baru Islam 1435 Hijriah
- 8 November 2013 / 4 Muharram 1435: Nabi Musa menyebrangi sungai Nil dan Firaun berserta pasukannya tenggelam
- 14 November 2013 / 10 Muharram 1435: Hari Asyura.
- 20 November 2013 / 16 Muharram 1435: Perubahan Kiblat.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar